STUDI KELAYAKAN BISNIS DALAM PEMBANGUNAN JALAN
Keywords:
STUDI KELAYAKAN BISNIS DALAM PEMBANGUNAN JALANAbstract
Pembangunan jalan merupakan salah satu komponen vital dalam upaya meningkatkan konektivitas dan pertumbuhan ekonomi suatu wilayah. Proses perencanaan dan pelaksanaan proyek ini memerlukan analisis yang mendalam dan evaluasi yang cermat untuk memastikan keberhasilannya. Dalam buku ini, kami berusaha menyajikan berbagai teori, metodologi, serta studi kasus yang relevan dan aktual, sehingga dapat menjadi panduan praktis bagi para praktisi, akademisi, dan mahasiswa yang tertarik dengan topik ini.
Kami menyadari bahwa buku ini masih jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang konstruktif dari para pembaca sangat kami harapkan guna penyempurnaan di masa yang akan datang. Terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan dukungan dalam penyusunan buku ini, baik secara langsung maupun tidak langsung.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Yayasan Drestanta Pelita Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.