Buku Virtual Reality

Authors

  • Andri Nofiar. Am
  • Antoni Pribadi
  • Fina Nasari
  • Romi Irawan
  • Rizky Firmansyah
  • Betti Natalia Nahampun

Abstract

Virtual reality merupakan teknologi yang dapat membuat penggunanya masuk ke dalam dunia maya (virtual) dan berinteraksi di dalamnya, karena virtual reality merupakan teknologi berbasis komputer yang menggabungkan perangkat khusus input dan output agar pengguna dapat berinteraksi secara mendalam dengan lingkungan maya seolah – olah berada pada dunia nyata (Atmojo dkk., 2022). 

Published

2023-08-21

How to Cite

Andri Nofiar. Am, Antoni Pribadi, Fina Nasari, Romi Irawan, Rizky Firmansyah, & Betti Natalia Nahampun. (2023). Buku Virtual Reality. Yayasan Drestanta Pelita Indonesia, 7(1), 01–78. Retrieved from https://publisher.yayasandpi.or.id/index.php/dpipress/article/view/348