DASAR DASAR MANAJEMEN KEUANGAN PERUSAHAAN
Keywords:
DASAR DASAR MANAJEMEN KEUANGAN PERUSAHAANAbstract
Dalam lingkungan bisnis yang semakin dinamis, kemampuan dalam mengelola keuangan secara efektif merupakan kunci keberhasilan perusahaan dalam mencapai tujuan jangka pendek maupun jangka panjang. Oleh karena itu, materi dalam buku ini dirancang agar dapat membantu mahasiswa, praktisi, dan pembaca umum memahami aspek-aspek fundamental seperti pengambilan keputusan investasi, pendanaan, kebijakan dividen, manajemen risiko, serta pengelolaan modal kerja.
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Yayasan Drestanta Pelita Indonesia

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.










