MATEMATIKA DISKRIT
Keywords:
MATEMATIKA DISKRITAbstract
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Allah SWT atas rahmat dan karunia-Nya sehingga penyusunan Buku Matematika Diskrit ini dapat diselesaikan dengan baik dan tanpa halangan yang berarti. Shalawat dan salam selalu kami sampaikan kepada junjungan Nabi Muhammad SAW.
Dalam penyusunan Buku Matematika Diskrit ini, penulis mendapatkan hibah DRTPM Tahun Anggaran 2024. Buku ini disusun sebagai bahan rujukan bagi mahasiswa Matematika dan mahasiswa bidang kelompok ilmu yang berkaitan dengan komputer seperti Teknik Informatika, Manajemen Informatika, Ilmu Komputer, Teknik Komputer, Teknik Informasi, Teknik Elektro, Sistem Informasi, dan lain-lain.
Materi dalam buku ini merupakan pengenalan konsep-konsep Matematika Diskrit yang meliputi: Logika Proposisi, Aljabar Boolean, Teori Himpunan, Relasi dan Fungsi, Induksi Matematika, Kombinatorial, Teori Graf, dan Tree (Pohon).
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2024 Yayasan Drestanta Pelita Indonesia
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.